Penemu Antena : Hidetsus Yagi


Hidetsus Yagi atau juga dikenal sebagai Hidesubs Yagi merupakan seorang yang berjasa dalam menemukan antena. Baik yang digunakan pada Televisi maupun pada berbagai perangkat komunikasi radio yang ada saat ini. Pria kelahiran Jepang pada tanggal 28 Januari 1886, tidak sendirian dalam menemukan antena. Beliau bekerja sama dengan Shintaro Uda.


Penemuan tentang antena ini dituliskan oleh Yagi dan Shintaro dalam bahasa inggris. Sehingga dunia dapat mengetahuan hasil temuan tentang antena. Antena yang mereka ciptakan sudah dipatenkan pada tahun 1926.
Hidetsus Yagi semasa hidupnya mendapatkan beberapa penghargaan, diantaranya adalah Blue Ribbon Award (1951), Order of Merit Budaya (1956) dan Asahi Award (1976). Beliau meninggal pada tahun 1976 dengan meninggalkan warisan teknologi yang sangat bermanfaat bagi kita semua terutama dengan pada Antena TV saluran UHF.
Share on Google Plus

About Oki Helfiska

0 comments:

Posting Komentar